About Us

JEJAK POTENSI

Ngopi Bareng Kapolsek Kalitidu Bojonegoro, Bersama Awak Media Guna Jalin Sinergi

Jejak Potensi - Bojonegoro, Guna membangun komunikasi dan meningkatkan sinergitas bersama awak media dalam publikasi pemberitaan, Kapolsek kalitidu AKP Saefudinuri SH.,MH.,M.A.P mengadakan kegiatan ngopi bareng yang dihadiri Beberapa dari awak media, Sabtu ( 3/2/2024).

Kegiatan yang dihadiri secara langsung oleh Kapolsek Kalitidu AKP Saefudinuri SH.,MH.,M.A.P didampingi kanit Binmas  bersama Anggota polsek Kalitidu itu digelar pada sebuah Warung Kopi (warkop) wilayah Mapolsek Kalitidu Bojonegoro.

 Dalam gelaran penuh keakraban ini juga turut hadir dari beberapa perwakilan media, diantanya Pemred Portalistana, Pempred Esorot, Satumenit, pemred media Mmc, Transbojonegoro, Sigap88, Siagapnews, Bataranews, Klikindonesia, Cahayabaru, Lingkaralam, Transindonesia, Rakyatjelata, Cakrawala, exskulisf, dan juga Kabiro Metro Soerya Bojonegoro, serta juga Pemred Majalah Teman Kita.

Kapolsek Kalitidu AKP Saefudinnuri, yang juga pernah menjabat sebagai Kasatres Narkoba polres Ngawi mengatakan bahwa kegiatan pada kali ini sebagai wujud melaksanakan arahan pimpinan untuk terus menjalin sinergi antara Polri dengan insan media.

”Bahwa pertemuan dengan insan Pers, yang di adakan di Caffe Sejedewe bentuk senergitas Polri dengan Awak Media,"ungkapnya.

Selain itu pihaknya juga menambahkan dengan adanya kegiatan ini dapat menciptakan terjalinnya tali silaturahmi yang baik antara Polsek Kalitidu dengan awak media untuk juga turut serta bersama Polri membangun Harkamtibmas dimasyarakat.

"Pertemuan yang di adakan di Caffe Sejedewe  bertujuan untuk menjalin silaturahmi guna mempererat hubungan komunikasi antara jajaran polsek Kalitidu,Kabupaten Bojonegero, dengan rekan rekan Media. Dan kami berharap selalu bersinergi dan jalinan silaturahmi ini selamanya dapat terjalin dengan baik dan berkesinambungan,"imbuh AKP Saefudinuri.

Melalui giat ini Kapolsek Kalitidu Polres Bojonegoro berharap akan terus terciptanya sinergi positif antara Polri dan Insan Media terkhusus untuk mensukseskan pesta demokrasi pada Pemilu 2024 yang penuh kedamaian dan berjalan sukses.

"Giat ngopi ini untuk  membangun jauh lebih baik serta menjalin sinergitas Polri bersama Awak media,"tutup Kapolsek.(kuh/red)*
Related Posts
SHARE

Related Posts

Subscribe to get free updates

Posting Komentar

Open Donasi Buku

Open Donasi Buku
"Donasi Koleksi Terbaik Membantu Menyiapkan Generasi Terbaik"

Info

Info

Informasi Pemasangan Iklan

Informasi Pemasangan Iklan
Klik disini!! Pasang Baner Atau Pamflet mu disini, Jangkau lebih luas pasarmu.

JASA SABLON DTF

JASA SABLON DTF
Beli Kaos Sablon & desain terbaru dengan harga murah 2023 (Bisa Kastom Desain Sesuka Hati)

NUTRIFLAKES

NUTRIFLAKES
Sereal Umbi Garut Ekstrak Daun Kelor AMPUH ATASI MAAG, GERD, DAN ASAM LAMBUNG TANPA EFEK SAMPING

Gerakan Pangan Murah Bojonegoro

Gerakan Pangan Murah Bojonegoro
‼️ SAVE ‼️ Pemkab Bojonegoro menggelar Gerakan Pangan Murah di sejumlah wilayah Bojonegoro. Catat tanggalnya dan pastikan jadwalnya. Antrilah dengan tertib dan rapi serta jaga kondusifitas di lokasi 😊 •••Beri tau ibumu dan sebarkan di grup WhatsApp keluarga sampai RT/RW 😉

Donasi Potensi

Uang jajan buat pengembangan Jejak Potensi